Kamis, April 23, 2009

Pembukaan World Book Day Indonesia 2009

FOSCA di undang untuk mengikuti pembukaan festival World Book Day Indonesia 2009 pada tanggal 23 April 2009 bertempat di Auditorium Museum Mandiri. Tepat pukul 10.00 WIB acara pembukaan World Book Day Indonesia 2009 dimulai. Selanjutnya dlanjutkan dengan acara peluncuran Perpustakaan Indonesia Membaca dan dilanjutkan dengan mengunjungi Pameran Poster Literasi dan Komunitas di ruang Art Center Museum Mandiri. Tim dari FOSCA yang hadir pada acara tersebut diantaranya Dessy (SMAN 38 Jakarta), Adly (SMAN 54 Jakarta), Mitha (SMAN 97 Jakarta), dan Zahra (SMAN 42 Jakarta).

Adapun dokumentasinya sebagai berikut ;

Acara pembukaan World Book Day Indonesia 2009

Acara Peluncuran Perpustakaan Indonesia Membaca

Tim FOSCA melihat Pameran Poster Literasi dan Komunitas

Tim FOSCA (Zahra, Mitha, Dessy, Adly) Istirahat di lt 1 Museum Mandiri

Sambil Istirahat, sambil iseng nih..... (kunci-in adly yuk, heheh....)

Next Event, masih dalam rangka World Book Day Indonesia 2009, FOSCA mengisi acara loh... yakni acara Talkshow Astronomi pada Sabtu, 25 April 2009 bertempat di Ruang Auditorium Museum Mandiri dan Workshop Astronomi pada Minggu, 26 April 2009 bertempat di Ruang Orientasi Museum Mandiri. Ditunggu loh kehadirannya........ "See You"

0 komentar:

 

Forum of Scientist Teenagers (FOSCA) Copyright © 2009 Cookiez is Designed by Ipietoon for Free Blogger Template